Bukit Indah Simarjarunjung, Wisata Paling Populer di Simalungun Untuk Selfie
Provinsi Sumatera Utara sangat terkenal dengan destinasi wisata danau Tobanya. Danau Toba sendiri merupakan danau terbesar di Indonesia dengan keindahan alam yang sangat memukau. Nah, bagi anda yang tertarik dengan pesona danau Toba, sekarang terdapat cara baru untuk menikmati indahnya danau terbesar ini. Anda dapat melihat keindahannya dari atas bukit. Bukit yang dimaksud yaitu bukit Simarjunjung. Di sini Anda dapat leluasa menikmati segala keindahan danau Toba dan alam sekitarnya yang sangat eksotis.
Bukit Indah Simarjunjung
Bukit Simarjunjung sejatinya sudah ada sejak lama. Namun namanya akhir-akhir ini kembali menyeruak dan viral akibat postingan nitizen di sosial media. Pasalnya, beberapa tahun terakhir, tempat ini dibangun dan diberi infrastruktur baru yang sangat fotogenik.
Diantara banyak wahana yang ada salah satunya yang menjadi andalan disini adalah rumah pohonnya. Di sini Anda dapat naik ke rumah pohon dan melihat alam dari atas rumah pohon. Pemandangan danau Toba dan alam sekitar akan memanjakan mata Anda, ditambah lagi udara yang sejuk khas perbukitan, dijamin Anda akan betah berlama-lama menikmati segala pesona yang ada.
Selain rumah pohon, adapula wahana sky wing yang berupa ayunan. Anda akan dibawa berayun di ketinggian dan langsung berhadapan dengan alam. Wahana satu ini cocok bagi Anda pecinta wahana yang menantang. Adapula wahana lainnya yaitu gardu pandang dan tempat foto yang unik serta rencananya akan dibangun kolam renang yang cukup luas.
Lokasi dan Rute Wisata Bukit Simarjunjung
Sebelum memasuki lokasi wisata danau Toba, carilah alamat Simarjunjung, Butu Bayu Pane Raja Dolok Padamean, Kabupaten Simalangun, Sumatera Utara. Meskipun satu arah, namun lokasi keduanya berbeda jadi pastikan Anda mengetahui alamat lengkapnya.
Tidak perlu khawatir bila nantinya bingung dan tersesat, Anda dapat memanfaatkan kecanggihan teknologi (GPS) atau bertanya langsung pada penduduk sekitar. Warga dengan senang hati akan menjawab pertanyaan Anda
Tiket Masuk Bukit Indah Simarjunjung
Untuk dapat menyaksikan keelokan danau toba dari atas rumah pohon, Anda perlu membayar tiket masuk terlebih dahulu. Tiket masuk menuju bukit Simarjunjung sendiri yaitu sebesar Rp 2000 rupiah per orang. Sedangkan jika Anda ingin naik ke atas rumah pohon maka akan dikenakan tiket kembali sebesar Rp 5000 rupiah per orang.
Nominal yang sangat terjangkau bukan? Dengan hanya mengeluarkan uang segitu, Anda bisa sepuasnya menikmati wahana yang ada serta keindahan alam yang tak terlukis dengan kata-kata. Udara di lokasi wisata juga sangat sejuk, jadi sangat pas untuk dijadikan tempat menghilangkan stress akibat beban kerja yang menumpuk.
Jangan lupa membawa kamera untuk mengabadikan momen liburan Anda. Karena tempat ini sangat fotogenik dan sayang jika tidak diabadikan. Anda dapat ber-selfie ria dengan kerabat atau keluarga Anda.
Wisata Air Tejun Sipiso-piso
Masih dalam rangkaian lokasi wisata danau Toba dan Bukit Simarjunjung, terdapat pula tempat
wisata alam lainnya yang sayang untuk dilewatkan. Tempat wisata tersebut yaitu air terjun Sipiso-piso.
Jika Anda masih memiliki banyak waktu setelah menikmati indahnya panorama dari bukit Simarjunjung, Anda dapat mengunjungi air terjun Sipiso-piso untuk memperkaya momen liburan Anda. Lokasinya lumayan mudah dijangkau dan dekat dengan bukit Simarjunjung.
Lokasi pasti dari air terjun Sipiso-piso ialah terletak di Desa Tongging, Kecamatan Merek, Kabupaten Karo Sumatera Utara. Anda dapat mencari lokasinya menggunakan google map maupun bertanya langsung pada penduduk sekitar.
Waktu Berkunjung yang Tepat ke Bukit Simarjunjung
Untuk berkunjung ke Bukit Simarjunjung, terdapat pilihan waktu yang tepat untuk menikmati keindahan alam dari atas bukit. Yang pertama, Anda dapat berkunjung di pagi hari ketika matahari tidak terlalu tinggi. Pemandangan yang hijau dan udara segar akan menemani Anda menikmati keelokan alam nusantara.
Setelah menikmati keindahan alam dari atas bukit, dan Anda masih memiliki waktu lebih, sempatkan pula berkunjung ke air terjun Sipiso-piso. Dengan begitu, momen liburan Anda akan semakin seru dan berkesan.
Waktu lain yang tepat untuk menikmati pemandangan bukit Simarjunjung yaitu di waktu sore hari. Anda akan disuguhkan pemandangan sunset yang sangat eksotis dan anggun. Momen ini akan menjadi salah satu momen paling berkesan dalam hidup Anda.
Selagi menunggu sore menjelang, Anda dapat menghabiskan waktu terlebih dahulu dengan mengunjungi wisata danau Toba maupun air terjun Sipiso-piso. Karena lokasinya yang tidak terlalu jauh, Anda berkesempatan mengunjungi beberapa lokasi wisata tersebut sekaligus.
Tips untuk Liburan di Kawasan Wisata Danau Toba
Berikut kami sampaikan pula beberapa tips buat anda yang berlibur di kawasan wisata Danau Toba, agar waktu liburan dapat berjalan secara efisien.
1. Buat rencana matang
Jika tujuan utama adalah ingin berkunjung ke bukit Simarjunjung, Anda dapat mengunjunginya pada pagi atau sore hari. Misalkan, di pagi hari Anda akan berkunjung ke bukit Simarjunjung lalu di siang harinya Anda berkunjung ke air terjun Sipiso-piso. Atau bisa juga dengan menghabiskan waktu terlebih dahulu di danau toba atau air terjun Sipiso-piso sebelum menikmati sunset yang indah dari atas bukit Simarjunjung.
2. Pastikan kendaraan dalam kondisi prima
Sebelum berangkat cek segala perbekalan, dan jika membawa kendaraan pribadi, pastikan anda sudah memastikan kondisi ban, bbm dan jaket. Serta tak ketinggalan, hp dan kamera anda, juga dipersiapkan dengan sebaik-baiknya.
Itulah sedikit Informasi mengenai Wisata Bukit Simarjunjung yang popularitasnya tengah naik daun. Wisata ini dapat menjadi pilihan liburan yang sangat cocok dkunjungi bersama kolega maupun keluarga.
![]() |
Bukit Indah Simarjarunjung, Selfie Ria |
Bukit Indah Simarjunjung
Bukit Simarjunjung sejatinya sudah ada sejak lama. Namun namanya akhir-akhir ini kembali menyeruak dan viral akibat postingan nitizen di sosial media. Pasalnya, beberapa tahun terakhir, tempat ini dibangun dan diberi infrastruktur baru yang sangat fotogenik.
Diantara banyak wahana yang ada salah satunya yang menjadi andalan disini adalah rumah pohonnya. Di sini Anda dapat naik ke rumah pohon dan melihat alam dari atas rumah pohon. Pemandangan danau Toba dan alam sekitar akan memanjakan mata Anda, ditambah lagi udara yang sejuk khas perbukitan, dijamin Anda akan betah berlama-lama menikmati segala pesona yang ada.
Selain rumah pohon, adapula wahana sky wing yang berupa ayunan. Anda akan dibawa berayun di ketinggian dan langsung berhadapan dengan alam. Wahana satu ini cocok bagi Anda pecinta wahana yang menantang. Adapula wahana lainnya yaitu gardu pandang dan tempat foto yang unik serta rencananya akan dibangun kolam renang yang cukup luas.
Lokasi dan Rute Wisata Bukit Simarjunjung
![]() |
Add caption |
Untuk mencapai lokasi wisata bukit Simarjunjung, rute yang dilewati tidak sulit. Karena lokasinya yang satu arah dengan danau Toba, Anda dapat mengikuti rute menuju lokasi wisata danau toba.
Alamat lengkap ; Jl. Simarjarunjung, Butu Bayu Pane Raja, Dolok Pardamean, Kabupaten Simalungun, Sumatera Utara 21163
Sebelum memasuki lokasi wisata danau Toba, carilah alamat Simarjunjung, Butu Bayu Pane Raja Dolok Padamean, Kabupaten Simalangun, Sumatera Utara. Meskipun satu arah, namun lokasi keduanya berbeda jadi pastikan Anda mengetahui alamat lengkapnya.
Tidak perlu khawatir bila nantinya bingung dan tersesat, Anda dapat memanfaatkan kecanggihan teknologi (GPS) atau bertanya langsung pada penduduk sekitar. Warga dengan senang hati akan menjawab pertanyaan Anda
Tiket Masuk Bukit Indah Simarjunjung
Untuk dapat menyaksikan keelokan danau toba dari atas rumah pohon, Anda perlu membayar tiket masuk terlebih dahulu. Tiket masuk menuju bukit Simarjunjung sendiri yaitu sebesar Rp 2000 rupiah per orang. Sedangkan jika Anda ingin naik ke atas rumah pohon maka akan dikenakan tiket kembali sebesar Rp 5000 rupiah per orang.
Nominal yang sangat terjangkau bukan? Dengan hanya mengeluarkan uang segitu, Anda bisa sepuasnya menikmati wahana yang ada serta keindahan alam yang tak terlukis dengan kata-kata. Udara di lokasi wisata juga sangat sejuk, jadi sangat pas untuk dijadikan tempat menghilangkan stress akibat beban kerja yang menumpuk.
Jangan lupa membawa kamera untuk mengabadikan momen liburan Anda. Karena tempat ini sangat fotogenik dan sayang jika tidak diabadikan. Anda dapat ber-selfie ria dengan kerabat atau keluarga Anda.
Wisata Air Tejun Sipiso-piso
Masih dalam rangkaian lokasi wisata danau Toba dan Bukit Simarjunjung, terdapat pula tempat
wisata alam lainnya yang sayang untuk dilewatkan. Tempat wisata tersebut yaitu air terjun Sipiso-piso.
Jika Anda masih memiliki banyak waktu setelah menikmati indahnya panorama dari bukit Simarjunjung, Anda dapat mengunjungi air terjun Sipiso-piso untuk memperkaya momen liburan Anda. Lokasinya lumayan mudah dijangkau dan dekat dengan bukit Simarjunjung.
Lokasi pasti dari air terjun Sipiso-piso ialah terletak di Desa Tongging, Kecamatan Merek, Kabupaten Karo Sumatera Utara. Anda dapat mencari lokasinya menggunakan google map maupun bertanya langsung pada penduduk sekitar.
Waktu Berkunjung yang Tepat ke Bukit Simarjunjung
Untuk berkunjung ke Bukit Simarjunjung, terdapat pilihan waktu yang tepat untuk menikmati keindahan alam dari atas bukit. Yang pertama, Anda dapat berkunjung di pagi hari ketika matahari tidak terlalu tinggi. Pemandangan yang hijau dan udara segar akan menemani Anda menikmati keelokan alam nusantara.
Setelah menikmati keindahan alam dari atas bukit, dan Anda masih memiliki waktu lebih, sempatkan pula berkunjung ke air terjun Sipiso-piso. Dengan begitu, momen liburan Anda akan semakin seru dan berkesan.
Waktu lain yang tepat untuk menikmati pemandangan bukit Simarjunjung yaitu di waktu sore hari. Anda akan disuguhkan pemandangan sunset yang sangat eksotis dan anggun. Momen ini akan menjadi salah satu momen paling berkesan dalam hidup Anda.
Selagi menunggu sore menjelang, Anda dapat menghabiskan waktu terlebih dahulu dengan mengunjungi wisata danau Toba maupun air terjun Sipiso-piso. Karena lokasinya yang tidak terlalu jauh, Anda berkesempatan mengunjungi beberapa lokasi wisata tersebut sekaligus.
Tips untuk Liburan di Kawasan Wisata Danau Toba
Berikut kami sampaikan pula beberapa tips buat anda yang berlibur di kawasan wisata Danau Toba, agar waktu liburan dapat berjalan secara efisien.
1. Buat rencana matang
Jika tujuan utama adalah ingin berkunjung ke bukit Simarjunjung, Anda dapat mengunjunginya pada pagi atau sore hari. Misalkan, di pagi hari Anda akan berkunjung ke bukit Simarjunjung lalu di siang harinya Anda berkunjung ke air terjun Sipiso-piso. Atau bisa juga dengan menghabiskan waktu terlebih dahulu di danau toba atau air terjun Sipiso-piso sebelum menikmati sunset yang indah dari atas bukit Simarjunjung.
2. Pastikan kendaraan dalam kondisi prima
Sebelum berangkat cek segala perbekalan, dan jika membawa kendaraan pribadi, pastikan anda sudah memastikan kondisi ban, bbm dan jaket. Serta tak ketinggalan, hp dan kamera anda, juga dipersiapkan dengan sebaik-baiknya.
Itulah sedikit Informasi mengenai Wisata Bukit Simarjunjung yang popularitasnya tengah naik daun. Wisata ini dapat menjadi pilihan liburan yang sangat cocok dkunjungi bersama kolega maupun keluarga.
Posting Komentar untuk "Bukit Indah Simarjarunjung, Wisata Paling Populer di Simalungun Untuk Selfie"
jika ada masalah dan sesuatu tampilkan di forum ini , saran dan kritik juga boleh , terima kasih sudah berkomentar.